SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PEMERINTAH DESA KALIMENENG KECAMATAN KEMIRI KABUPATEN PURWOREJO  

Verifikasi ODF Desa Kalimeneng Kecamatan Kemiri

Administrator | 05 September 2023 14:51:58 | 95 Kali

Verifikasi ODF ( Open Defecation Free ) atau Bebas Buang Air Besar Sembarangan ( BABS ) Desa Kalimeneng Kecamatan Kemiri Kabupaten Purworejo pada hari ini, Selasa ( 05/09 ) dihadiri jajaran Forkompimcam Kemiri  dan tim dari Dinas Kesehatan ( Puskesmas Kemiri ), Kepala Desa beserta jajaran Perangkat Desa, unsur RT dan RW, BPD dan kader kesehatan Desa.

Tim dengan di dampingi oleh Perangkat Desa dan kader melalukan kunjungan secara acak kepada warga Desa Kalimeneng untuk melakukan verifikasi atas kepemilikan WC dan septic tank dan memastikan tidak adanya warga yang masih buang air besar sembarangan.

Berdasarkan hasil verifikasi dari Tim, Desa Kalimeneng dinyatakan sebagai Desa ODF atau Desa Bebas Buang Air Besar Sembarangan.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Wilayah Desa

Peta Desa

Aparatur Desa

Back Next

Pemkab Purworejo

   

Agenda

Komentar Terkini

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Jalan Kemiri-Pakisarum Km 1,5
Desa : Kalimeneng
Kecamatan : Kemiri
Kabupaten : Purworejo
Kodepos : 54262
Telepon :
Email : kalimeneng.kemiri@purworejokab.go.id

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung